RESEP MASAKAN GANGAN KACANG MERAH
Bahan:
- 2 potong ikan tengiri
- 8 lonjor kacang panjang
- 200 gram udang, kerat punggung
- 75 gram kol, potong-potong
- 400 cc santan dari butir kelapa
- 3 buah belimbing sayur, potong-potong
- 3 lembar daun salam
- 2 batang serai, memarkan
- 3 cm lengkuas, memarkan
- ½ sendok teh lada bubuk
- ½ sendok teh penyedap rasa, jika suka
- ½ sendok teh garam
Bumbu yang dihaluskan:
- 5 butir kemiri
- 6 butir bawang merah
- 4 buah cabai merah
- 3 cm kunyit
- 2 siung bawang putih
Cara Membuat Resep Masakan Gangan Kacang Panjang:
- Tumis bumbu halus, belimbing sayur, serai, lengkuas, daun salam hingga harum. Masukkan kacang panjang, kol, ikan tenggiri, udang, garam, penyedap rasa, lada, sambil diaduk-aduk
- Tuang santan, masak hingga matang dan kuah mengental. Angkat, hidangkan.
Untuk 4 orang
0 comments:
Post a Comment