RESEP MASAKAN IKAN KUNING
Bahan:
- 1 kg ikan kakap merah
- 1 kerat kunyit
- 1 kerat lengkuas
- 1 batang serai
- 1 buah jeruk nipis peras airnya
- 1 buah tomat
- 2 sdm minyak goreng
- 3 siung bawang merah
- 5 buah cabai
- 1 kerat jahe
- Daun kemangi
- Garam secukupnya
Cara membuat resep masakan Ikan Kuning:
- Bawang merah, cabai, serai, jahe dan lengkuas ditumbuk sampai halus.
- Panaskan minyak lalu tumislah bahan â€" bahan yang telah dihaluskan tadi
- Lima menit kemudian masukkan ikan. Setelah diaduk â€" aduk masukkan air hangat sebanyak 6 gelas, juga air jeruk nipis dan garam secukupnya
- Sebelum diangkat masukkan daun kemangi dan tomat
0 comments:
Post a Comment