Friday, 31 October 2008
Resep TEK WAN
Published :
07:28
Author :
Revistra Farawati
Wahh..saya kok pengen banget bikin masakan yang pedes ,panas dan sedap sekaligus sehaat....
Hmmm...inget deh sama masakan Palembang......yang disuguhkan panas dan bisa bikin badan seger..... Tek Wan
Bahan dasar dari tenggiri...ikan laut yang sehat banyak mengandung lemak baik ,HDL bahasa medisnya...,ini baik dikonsumsi oleh tua dan muda.
Mau tau cara bikinnya....yuk
Bahan dasar :
* 1 kg ikan tenggiri
* garam secukupnya
* bumbu penyedap secukupnya
* 1/2 kg tepung kanji/sagu.....
* air secukupnya
* 5 siung bawang putih
* 10 siung bawang merah
* 1/2 kg udang kecil atau kepala udang
* merica
* bengkoang
* sedap malam
* daun seledri
* daun bawang
* soun
* garam
* bumbu penyedap
* bawang goreng
Cara Membuat:
* Bahan dasar empek-empek dicubit-cubit dan dimasukkan air mendidih sampai matang lalu tiriskan (disebut biji tek-wan).
* Bawang merah dan bawang putih, merica ditumis samapi berwarna kuning dan harum.
* Udang/kepala udang direbus dengan air, baru masukkan tumisan bumbu dan diberi bengkoang yang diiris sepotong jari, soun, sedap malam, jamur kuping dan biji tekwan.
* Dihidangkan panas-panas dengan daun bawang, daun seledri dan bawang goreng.
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Resep Populer
-
Udang Rambutan Resep Masakan Udang Rambutan - Dinamakan rambutan, bukan karena memakai buah rambutan tapi bentuknya yang seperti rambutan...
-
Kue Emplek-emplek Ketepu Resep Masakan Kue Emplek-emplek Ketepu - Bahan Emplek-emplek Ketepu : 500 gram singkong parut 2 sdm gula pasir 2...
-
What is that old saying..."necessity is the mother of invention"? Well, necessity was the origin of this simple breakfast sandwich...
-
Spices make this chocolate sauce muy fabulouso. One of my favorite food-themed movies is Chocolat . All those sexy close-ups of thick and gl...
-
RESEP MINUMAN SEGAR DINGIN ES DOGER TRADISIONAL TERENAK YANG PRAKTIS DAN SEDERHANA CARA BIKINNYA SIMPLE YANG PASTI TANPA SODA BAHAN : by ...
0 comments:
Post a Comment